Bertempat di Ring Road City Walks (26/05/2018), All New Datsun GO dan All New Datsun GO+ Panca secara resmi diperkenalkan oleh Datsun Mobil Indonesia, diwakili oleh Head Datsun Indonesia - Masato Nakamura.
MedanReview.com
Ulasan ringan seputar kota Medan
Ringroadcitywalk
'ringroadcitywalk' at MedanReview.com
Karena cuaca Medan yang panasnya gak nahan dan kebetulan melintas di Ringroad City Walks, jadilah mampir sekelak di tempat makan baru di mall ini - Spice's King (@despicesking) nama tempatnya.
Kota Medan seakan tidak mau kalah dengan kota-kota besar lain di Indonesia. Selain kreatifitas anak mudanya yang semakin menunjukkan taringnya, begitu pula dengan pembangunan tempat-tempat hiburan. Salah satunya mall yang paling muda dan sedang mengadakan serangkaian acara soft openingnya - RINGROAD CITY WALKS. Sesuai namanya - "ringroad" - mall ini berada di ringroad tidak jauh dari pertamina jalan sunggal.
Bookmark link. http://medanreview.com/search/ringroadcitywalk.html