Ulasan ringan seputar kota Medan

Martabak Mesir Padang "PUL"

Created. Sat, 22 Nov 2014 11:34:27
Comment(s). 0

Malam-malam hunting martabak mesir ini. #InstaMagAndroid #kulinermedan #makanmana #makan #kuliner #medan

Malam-malam hunting martabak mesir ? mungkin ini Martabak Mesir Padang "PUL" bisa menjadi alternatif bagi Anda. Harga yang ditawarkan juga relatif terjangkau, 1 porsi martabak mesir isi daging sapi dapat ditebus dengan harga Rp. 15 Ribu, ayam Rp. 13 Ribu dan yang biasa Rp. 9 Ribu.

Berada dilokasi yang mudah dijangkau, di jalan Gatot Subroto (Depan Sekolah Panca Budi) dapat anda nikmati dari sore hingga malam. Selamat berkuliner ria sob !


Ingin menampilkan produk / jasa anda di akun media sosial atau website MedanReview.com ? Hubungi kami melalui kanal berikut ini :
Whatsapp : +628887705484  ( No Call ) 
Instagram : @medanreview
Twitter : @medanreview_
Facebook : @medanreview


Review Terbaru

Instagram
Load time : 0 Sec(s)