Dalam rangka menyambut perayaan Tahun Baru Imlek pada 29 Januari 2025, Delipark Mall kembali menghadirkan berbagai acara dan program seru untuk meriahkan suasana. Dengan tema "Spring Luminosity", Delipark Mall menghadirkan berbagai penampilan khas Imlek dan rangkaian kegiatan yang berlangsung dari 13 Januari hingga 16 Februari 2025.
MedanReview.com
Ulasan ringan seputar kota Medan
Barongsai
'barongsai' at MedanReview.com
Tidak terasa, perayaan hari raya tahun baru Tiongkok alias Imlek akan segera memasuki hari ke-15, Pantai Pondok Permai (@pantaipondokpermai) pun kembali menggelar "Festival Cap Go Meh" pada tanggal 02 Maret 2018. Festival Cap Go Meh sudah menjadi agenda tiap tahunnya di Pantai Pondok Permai ini.
Saat memasuki hari raya tahun baru imlek, BARONGSAI sudah pasti menjadi pertunjukan yang paling dinanti. Barongsai atau tarian singa yang berasal dari Tiongkok ini memiliki berbagai warna yang meriah. Ternyata, warna bulu Barongsai memiliki makna lho sob...
.
Event tahunan Imlek Fair yang di-organized oleh @fastlink.eventorganizer tampak ramai pengunjung nih sob ! Imlek fair ini diadakan di CBD Polonia dan diikuti oleh multiusaha, mulai dari accessories imlek, pakaian imlek, kendaraan bermotor, banking dan tentunya stand makanan yang siap melayani para pengunjung.
Saksikan Imlek Festival 2016, tanggal 9 Feb 2016, di Pantai Pondok Permai. Acara dimeriahkan oleh Artis Top kota Medan dan Live Band performance B'fass Band, atraksi Barongsai dan DEWA REJEKI bagi-bagi Angpao. Untuk informasi tiket masuk silakan hub 081370604516 (Jessy or Andy)
Fastlink event organizer mengadakan Barongsai & Bakcang Festival 2015 di CBD Polonia, Medan. Ada 60 stand bazaar yang disediakan.
Acara yang digelar oleh Pemko Medan (Bpk Drs. Dzulmi Eldin MSi - Walikota Medan), CBD Polonia Medan dan PSMTI (Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia) ini akan diadakan pada tanggal 20 Juni 2015, dimulai dari pukul 11.00 hingga 22.00